arena

Wednesday

Puisi Cinta Bahasa Inggris


Menulis sebuah Puisi memang sangat menyenangkan, apalagi menulis Puisi Cinta. Puisi memang bisa menjadi sebuah ungkapan rasa cinta pada seseorang, terkadang puisi juga bisa menjadi sebuah Kado Valentine yang romantis. Walaupun, Anda biasa menulis Puisi, namun bila Anda menulis Puisi Cinta dalam Bahasa Inggris memang agak sedikit susah. Namun, di sini akan diberikan contoh yang bagus untuk Anda.

Puisi Cinta Bahasa Inggris
Puisi bisa menjadi curahan isi hati seseorang yang membawa orang lain ke dalam keadaan hatinya yang bisa menambah Suasana Romantis. Puisi dalah bahasa Yunani berarti I create. Ini adalah sebuah seni tertulis di mana bahasa digunakan untuk kualitas estetiknya untuk tambahan, atau selain arti semantiknya. Saat ini, beberapa ahli modern memiliki pendekatan dengan mendefinisikan puisi tidak sebagai jenis literatur tapi sebagai perwujudan imajinasi manusia, yang menjadi sumber segala kreativitas.

Baris-baris pada puisi dapat berbentuk apa saja (melingkar, zigzag dan lain-lain). Hal tersebut merupakan salah satu cara penulis untuk menunjukkan pemikirannnya. Dibeberapa daerah di Indonesia puisi juga sering dinyanyikan dalam bentuk pantun, seperti Pantun Cinta.

Sehingga, beberapa dari kita enggan atau tak mau untuk melihat kaidah awal puisi tersebut. Nah, berikut adalah contoh Puisi Cinta dalam Bahasa Inggris yang mungkin bisa memberikan inspirasi untuk Anda:

I THANK YOU, MAN
by Eliyan Umamy - eliyanumamy.wordpress.com

I thank you, man.
For undefined feeling commonly called love
We should have one. Another name to make this feeling sounds sweeter than LOVE
Shouldn’t we?

I thank you, man.
For being my another cup of coffee
I bet you’re more toxic than just a caffeine
Yes, you are

I thank you, man.
For understanding, peculiar-ambiguous-unexplained single soul- in me
I thank you, man
for letting me to be me without feeling weird

I thank you, man.
For you just being you
You never try to impress me
But you did in your own way

I thank you, man
For giving me more pages to write
About you, about us

I THANK YOU, MAN.

Nah, itu lah contoh Puisi Cinta Bahasa Inggris yang mungkin bisa memberikan inspirasi untuk Anda. Puisi di atas merupakan sebuah ungkapan terimakasih untuk kekasih. Anda mungkin tertarik untuk mengirimkan Puisi Cinta di atas dalam bentuk SMS sebagai sebuah Ucapan Selamat Tidur untuk kekasih Anda. Ayo coba sekarang juga!

0 comments:

Post a Comment